Thursday, March 28, 2024

archiveDrone Turki

Selcuk Bayraktar ungkap keistimewaan Bayraktar, Kizilelma
Teknologi

Selcuk Bayraktar ungkap keistimewaan Bayraktar Kizilelma

SAMSUN - Selcuk Bayraktar, CTO perusahaan pembuat drone Turki Baykar memberikan informasi tentang fitur teknis dari kendaraan udara tak berawak (UCAV) Bayraktar Kizilelma. Ia mengungkapkan bahwa pesawat itu akan memiliki penampang radar tingkat rendah. Bukan berarti sama sekali tidak terlihat, pesawat yang diberi nama Kizilelma, juga terlihat di kamera, tetapi...
Drone tempur Turki Bayraktar TB2
Teknologi

Bayraktar TB2 cetak rekor baru dengan 500.000 jam terbang

Drone Bayraktar TB2 (UCAV) kembali mencetak rekor baru dalam sejarah penerbangan Turki dengan menyelesaikan 500.000 jam terbang. Drone tersebut menyelesaikan lebih dari setengah juta jam terbang, sehingga menjadi pesawat nasional terlama di angkasa, kata perusahaan manufaktur Baykar dalam sebuah pernyataan Kamis. Bayraktar TB2 yang memasuki inventaris Angkatan Bersenjata Turki (TSK)...
drone Turki Bayraktar TB2
Ekonomi

Baykar Turki beli lahan di Ukraina untuk produksi drone Bayraktar TB2

TURKINESIA.NET, ANKARA - Perusahaan raksasa drone Turki, Baykar, telah membeli sebidang tanah di Ukraina untuk produksi Bayraktar TB2, kata Duta Besar Ukraina untuk Turki Vasyl Bodnar, sebagaimana laporan media Ukraina. Baru-baru ini, pemerintah menyetujui perjanjian bilateral tentang pembangunan pabrik Bayraktar di Ukraina dan mengirimkannya ke parlemen untuk diratifikasi. Vasyl Bodnar...
Ekonomi

Bangladesh beli drone Bayraktar TB2 Turki

TURKINESIA.NET, ANKARA - Bangladesh akan membeli drone Bayraktar TB2 Turki yang menjadi salah satu andalan perjuangan Ukraina dalam menghadapi invasi Rusia. Pemerintah Bangladesh menandatangani perjanjian untuk membeli UCAV, kata Prothom Alo mengutip Duta Besar Turki untuk Bangladesh Mustafa Osman Tufan. Dubes itu menekankan bahwa Angkatan Bersenjata Bangladesh telah menandatangani perjanjian dengan...
Bayraktar TB2 Turki
Ekonomi

Bayraktar TB2 Turki muncul dalam parade militer di Djibouti

TURKINESIA.NET, JIBOUTI - Bayraktar TB2 Turki yang diekspor ke Djibouti ditampilkan untuk pertama kalinya pada parade militer untuk peringatan kemerdekaan ke-45 negara Afrika timur itu. Baykar, perusahaan yang mengembangkan drone tempur tersebut, membagikan gambar UCAV selama parade melalui akun Twitter resminya. "Kami merayakan ulang tahun kemerdekaan ke-45 negara yang bersahabat...
EkonomiTeknologi

Perusahaan India beli 30% saham pabrik drone Turki

TURKINESIA.NET - ANKARA. Produsen drone (UAV) Turki, Zyrone Dynamics, telah menerima investasi asing dari India senilai $1 juta. Tiga puluh persen saham perusahaan dibeli oleh DCM Shriram Industries India, ungkap Murat Kanber, salah satu pendiri perusahaan Turki kepada Anadolu Agency (AA). Kedua perusahaan menandatangani perjanjian kemitraan di Pameran Industri Pertahanan...
Amerika

Khawatirkan drone Turki, parlemen AS desak sanksi Ankara

TURKINESIA.NET - WASHINGTON. Dua puluh tujuh anggota Kongres Amerika Serikat telah menyuarakan keprihatinan dan kekhawatiran atas pesawat nirawak (UAV) Turki dalam sebuah surat yang dikirim kepada Menteri Luar Negeri Antony Blinken. Para ahli mengatakan bahwa surat itu terkait dengan peningkatan aktivitas lobi anti-Turki di AS dalam beberapa tahun terakhir. Meskipun demikian,...
Eropa

Perkuat pertahanan, Albania alokasikan dana 9,7 juta dolar AS untuk beli drone canggih Turki

TURKINESIA.NET - TIRANE. Drone bersenjata Turki Bayraktar TB-2 semakin populer. Setelah Polandia, Ukraina, Qatar dan Azerbaijan membelinya, kini Albania telah menyisihkan anggaran untuk membeli  drone bersenjata canggih dari Ankara. Parlemen Albania telah menyetujui anggaran tambahan sebesar $9,7 juta (€8,2 juta) untuk pasokan drone Turki. Dalam lingkup perjanjian dengan Turki dan...
bayraktar TB2
Teknologi

Le Monde Prancis: Drone bersenjata buatan Turki laris terjual ‘seperti kue panas’

TURKINESIA.NET - ANKARA. Drone bersenjata buatan Turki (SIHA) terjual seperti “kue panas” menurut laporan surat kabar Prancis, Le Monde. “Dalam beberapa tahun terakhir, Turki telah mengarahkan industri militernya untuk memproduksi drone tak berawak dan telah meningkatkan ekspor setiap hari,” ungkap laporan surat kabar itu. Laporan itu menjelaskan, “Drone Turki, yang...
1 2 3 5
Page 1 of 5
error: Content is protected !!