Friday, April 19, 2024

archiveKBRI Ankara

Indonesia-Turki

Dubes RI bertemu Mendagri Turki bahas peningkatan hubungan bilateral

TURKINESIA.NET - ANKARA. ​Duta Besar RI pada 9 Maret 2021 bertemu dengan Menteri Dalam Negeri Turki, Süleyman Solu. Keduanya melakukan diskusi mengenai hubungan bilateral kedua negara dalam suasana terbuka dan hangat. Menteri Süleyman Solu menyampaikan bahwa pemimpin dan rakyat Turki menganggap Indonesia sebagai Saudara dan, karenanya, selalu mendukung penguatan kerja...
Indonesia-Turki

KBRI Ankara bantu pulangkan jenazah mahasiswa meninggal di Turki

TURKINESIA.NET - ANKARA. ​KBRI telah membantu pemulangan jenazah WNI, Almarhum Muhammad Iwan Khikamuzain, mahasiswa S1 jurusan Public Finance, Erciyes Üniversitesi (ERÜ) Kayseri ke Indonesia. Jenazah tiba di bandara Soekarno-Hatta pada  4 Maret 2021 pukul 18.00 WIB, dan diserahterimakan kepada pihak keluarga dengan disaksikan oleh wakil dari Direktorat Perlindungan WNI dan BHI, Kementerian...
Indonesia-Turki

Bosphorus Summit, Dubes Iqbal tawarkan solusi ekonomi digital

TURKINESIA.NET - ISTANBUL. Indonesia melihat bahwa ekonomi digital dapat menjadi salah satu jalan keluar dari kemandekan ekonomi global akibat wabah Covid-19. Hal ini disampaikan Duta Besar Indonesia untuk Turki, Lalu Muhamad Iqbal, saat menjadi pembicara di Bosphorus Summit di Istanbul, 8-9 Maret 2021. Karena itu, Pemerintah Indonesia terus mendorong tumbuhnya ekosistem...
Indonesia-Turki

Kunjungan Dubes RI ke Trabzon Turki

TURKINESIA.NET - TRABZON. Pada 23 Januari 2021 yang lalu, Duta Besar Republik Indonesia Lalu Muhamad Iqbal melakukan kunjungan kerja ke Provinsi Trabzon, Turki. Dalam kunjungan ke Trabzon, Dubes RI bertemu dengan Gubernur Trabzon H.E Ismail Ustaoğlu dan Wali Kota Trabzon H.E Atilla Ataman. Pada kesempatan pertemuan tersebut, Dubes RI menjelaskan...
Indonesia-Turki

KBRI Ankara rayakan 70 tahun hubungan diplomatik Indonesia – Turki

TURKINESIA.NET - JAKARTA. Indonesia mulai meluncurkan rangkaian kegiatan peringatan 70 tahun hubungan diplomatik Indonesia - Turki sejak Sabtu lalu. Dimulainya rangkaian kegiatan acara tersebut juga ditandai dengan peluncuran logo peringatan 70 tahun hubungan Indonesia - Turki dari motif ukiran Bali dan motif ornamen khas Ottoman berupa bunga tulip. Duta Besar Indonesia...
Indonesia-Turki

Ikamat : Aceh ujung tombak hubungan Indonesia-Turki

TURKINESIA.NET - BANDA ACEH. Ketua lkatan Masyarakat Aceh-Turki (lkamat) Muhammad Haykal mengatakan Aceh merupakan ujung tombak dalam hubungan Indonesia dengan Turki, mengingat Aceh memiliki sejarah kedekatan yang pajang dengan Kesultanan Turki Utsmaniyah pada masa Kesultanan Aceh Darussalam. "Kami sepakati memang Aceh ini adalah ujung tombak hubungan Indonesia dengan Turki," kata...
Internasional

WNI di Turki antusias ikuti Pemilu 2019

TURKINESIA.NET - ISTANBUL. Warga Indonesia di Turki pada Sabtu berpartisipasi dalam pemilihan presiden 2019 dengan melakukan pencoblosan di KBRI Ankara dan KJRI Istanbul. Panitia Pemilihan Luar Negeri (PPLN) Turki mencatat sebanyak 2.079 WNI merupakan pemilih terdaftar untuk memberikan suaranya dalam pesta demokrasi terbesar di Indonesia ini. Selain pemungutan suara di TPS,...
Pendidikan

KBRI Ankara adakan ujian Bahasa Indonesia bagi calon pemandu wisata

TURKINESIA.NET - ANKARA. Kedutaan Besar Republik Indonesia di Ankara bersama TUREB (Union of Tourist Guides in Turkey) telah memfasilitasi pelaksanaan ujian Bahasa Indonesia bagi calon pemandu wisata yang berlokasi di Ankara Anatolian Public High School (01/02). Sebagaimana informasi yang diperoleh Turkinesia dari website KBRI Ankara, ada 12 orang yang lulus...
error: Content is protected !!