Wednesday, April 17, 2024

archiveDaesh

Afrika

Erdogan: Jika pemerintah sah Libya jatuh, Eropa akan hadapi ancaman baru

TURKINESIA.NET - ANKARA. Dengan resolusi damai atas krisis Libya yang ada dalam agenda untuk kedua kalinya minggu ini, Presiden Recep Tayyip Erdogan pada hari Sabtu mengatakan bahwa Turki adalah kunci perdamaian di Libya. Ia juga memperingatkan Eropa tentang ancaman eskalasi konflik. Pernyataan Erdogan disampaikan dalam sebuah artikel yang ditulisnya untuk...
Amerika

Turki deportasi teroris asing ke AS

TURKINESIA.NET - ANKARA. Turki mendeportasi seorang teroris asing ke AS, menurut Kementerian Dalam Negeri pada hari Selasa . Tanpa menyebut nama kelompok teroris itu, kementerian dalam sebuah cuitan mengatakan Turki akan terus mengembalikan teroris asing ke negara asal mereka. Turki telah mendeportasi hampir 780 teroris asing ke negara mereka pada...
Eropa

Turki akan pulangkan 11 anggota Daesh kembali ke Prancis

TURKINESIA.NET - ANKARA. Menteri Dalam Negeri Turki Suleyman Soylu mengumumkan bahwa 11 anggota Daesh berkebangsaan Prancis akan dikirim kembali ke negaranya pada awal Desember, sebagai bagian dari kebijakan Ankara untuk memulangkan teroris asing ke negara asal mereka. Soylu menyampaikan pengumuman tersebut pada sebuah konferensi tentang migrasi di Provinsi Aegean, Turki,...
Timur Tengah

Erdogan: Sejauh ini 1.230 teroris dilumpuhkan di utara Suriah

TURKINESIA.NET - ANKARA. Hingga Selasa 26 November, sudah 1.230 teroris dinetralkan dalam operasi anti-teror Turki di Suriah utara, kata Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan. Berbicara kepada wartawan saat di pesawat perjalanan pulang ke Ankara dari Qatar, Presiden Erdogan mengatakan bahwa perjuangan Turki melawan terorisme tidak memiliki jadwal khusus. Erdogan menuturkan...
EropaInternasional

Turki: Barat akan campakkan teroris ke dalam sampah ketika tidak lagi berguna

TURKINESIA.NET – ANKARA. Wakil Ketua Partai Keadilan dan Pembangunan (AK Party) Numan Kurtulmuş mengkritik AS dan negara-negara Eropa karena mengeksploitasi teroris dan peristiwa 1915 sebagai alat politik. Pada Selasa, DPR AS mengeluarkan sebuah resolusi yang mengakui Peristiwa 1915 sebagai "genosida Armenia". Sebanyak 405 anggota parlemen mendukung resolusi itu, sementara 11...
AmerikaInternasional

Turki berkoordinasi dengan AS sebelum serang al-Baghdadi

TURKINESIA.NET - ANKARA. Turki bertukar informasi dan berkoordinasi dengan AS sebelum operasi Amerika untuk membunuh gembong teroris di barat laut Suriah , kata Kementerian Pertahanan Nasional Turki, Minggu. "Sebelum Operasi AS di Provinsi Idlib Suriah tadi malam, pertukaran informasi dan koordinasi antara otoritas militer kedua negara berlangsung," kata kementerian itu di...
InternasionalTimur Tengah

Turki: Pergerakan pimpinan Daesh di Suriah harus diselidiki

TURKINESIA.NET – ANKARA. Pergerakan pimpinan Daesh/ISIS Abu Bakr al-Baghdadi di Suriah harus diselidiki, kata Direktur Komunikasi Turki pada hari Senin . "Harus ada penyelidikan menyeluruh tentang pergerakan pemimpin DAESH di Suriah dan akhirnya ke Idlib. Mereka yang bertanggung jawab untuk membantu, bersekongkol, dan menoleransi gerakan seperti itu perlu diselidiki dan...
Internasional

Turki tangkap 120 tersangka Daesh pada bulan September

TURKINESIA.NET - MALATYA. Pasukan keamanan Turki menangkap 120 tersangka Daesh selama operasi anti-teror mereka di bulan September. Menurut informasi yang diperoleh Anadolu Agency, operasi dilakukan oleh Angkatan Bersenjata Turki, Direktorat Jenderal Keamanan, Komando Umum Gendarmerie dan Organisasi Intelijen Nasional. Operasi dilakukan di provinsi Istanbul, Adana dan Osmaniye, Izmir barat, Diyarbakir...
Internasional

Tokoh senior Daesh ditangkap di Istanbul

TURKINESIA.NET – ISTANBUL. Seorang teroris tingkat tinggi yang menjabat sebagai 'qadhi' Daesh di Raqqa, timur Suriah, dan memainkan peran dalam eksekusi sejumlah besar orang telah ditangkap di Istanbul. Departemen Kepolisian Istanbul mengatakan dalam sebuah pernyataan pada hari Sabtu bahwa tersangka yang diidentifikasi hanya dengan inisial M.E.B., telah beroperasi dengan berbagai...
InternasionalTimur Tengah

Erdogan: Idlib semakin hancur seperti Aleppo

TURKINESIA.NET - ANKARA. Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan mengatakan Kota Idlib di Suriah menghadapi kehancuran bertahap seperti Kota Aleppo. Pernyataan Erdogan itu disampaikan pada konferensi pers setelah pertemuan dengan Perdana Menteri Ceko Andrej Babis di kompleks kepresidenan di Ankara, Selasa. "Turki tidak mengusir dan menutup pintu bagi para pengungsi, tetapi kami...
1 2
Page 1 of 2
error: Content is protected !!