Wednesday, October 4, 2023

Palestina

Palestina

Turki kecam pembunuhan jurnalis Palestina Shireen Abu Akleh

TURKINESIA.NET - ANKARA. Kepala Direktorat Komunikasi Turki Fahrettin Altun mengecam pembunuhan wartawan Al Jazeera Shireen Abu Akleh pada Rabu, dan dia mengatakan penyerangan terhadap wartawan tidak dapat diterima "dalam keadaan apa pun." "Saya sangat sedih mendengar berita pembunuhan jurnalis Palestina Shireen Abu Aqla dan saya menyampaikan belasungkawa kepada keluarga dan rekan-rekannya," tulis Altun di Twitter. “Tidak dapat diterima bagi jurnalis, yang...
Palestina

Hamas: Hubungan Turki dengan Palestina sangat baik

TURKINESIA.NET - ISTANBUL.  Turki dan Palestina memiliki hubungan yang sangat baik dan semua orang melihat pesan terbaru Presiden Recep Tayyip Erdoğan di Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNGA), kata kepala biro politik Hamas Ismail Haniyeh, Rabu. Dalam wawancara langsung eksklusif dengan A Haber di Istanbul, Haniyeh mengevaluasi hubungan kedua negara dan...
Palestina

Hamas: Kami bisa hancurkan Tel Aviv dengan serangan 130 rudal per menit

TURKINESIA.NET - GAZA. Hamas, kelompok perlawanan Palestina di Jalur Gaza, mengeklaim mampu menghancurkan Tel Aviv, Israel, dengan serangan 130 rudal setiap menit. Klaim itu disampaikan salah satu pemimpin Hamas, Yehya Sinwar, di hadapan sekelompok mahasiswa dan akademisi di Gaza pada Sabtu pekan lalu. "Tuhan telah menetapkan bahwa kami harus menyerang...
Palestina

Turki kirim mainan edukasi untuk anak-anak Palestina, disertai pesan khusus Presiden Erdogan

TURKINESIA.NET - ANKARA. Presiden Turki Recep Tayyip Erdoğan mengatakan Turki akan terus mendukung rakyat Palestina. Pesan itu disampaikan melalui kotak mainan edukasi yang dikirimkan kepada anak-anak Palestina yang disiapkan khusus oleh Kementerian Pendidikan Turki. Turki mengirimkan kotak mainan kepada anak-anak Palestina sebagai bagian dari upaya untuk meningkatkan akses mereka ke...
Palestina

Jadi dokter spesialis dengan beasiswa, pria Palestina: Saatnya membalas kebaikan Turki

TURKINESIA.NET - IZMIR. Seorang dokter Palestina sedang mempraktekkan kedokteran di Turki setelah menyelesaikan pendidikannya melalui jalur beasiswa. Mohammed Abusharekh, 33, melarikan diri dari agresi Israel saat belajar kedokteran di Universitas Yerusalem pada 2007. Abusharekh dipaksa keluar dari kuliah karena universitas itu berada di pihak Israel. Setelah menerima beasiswa dari Turki,...
Palestina

Tim penjinak bom Gaza musnahkan 1.200 bom Israel yang tidak meledak

Sebanyak 1.200 misil yang tidak meledak, seperti artileri tank dan rudal yang ditembakkan oleh pasukan Israel selama serangan baru-baru ini di Jalur Gaza yang diblokade telah dihancurkan pada hari Sabtu, kata pihak berwenang setempat. Tim teknik bahan peledak terus membuang sisa-sisa pemboman 11 hari Israel di berbagai daerah, kata Muhammad...
Palestina

Polisi Israel menangkap 2.142 warga Arab-Israel pada bulan Mei

Polisi Israel pada hari Kamis mengatakan, 2.142 warga Arab Israel ditahan pada Mei setelah serangan Israel di Yerusalem dan Gaza. Arab Israel merupakan keturunan Arab yang telah menjadi warga negara Israel. Polisi telah mengajukan dakwaan terhadap 285 tahanan. Sebanyak 614 orang masih ditahan, sedangkan lainnya sudah dibebaskan. Setidaknya 322 petugas...
Palestina

Dewan Keamanan Nasional Turki serukan solusi adil & permanen untuk masalah Palestina

TURKINESIA.NET - ANKARA. Dewan Keamanan Nasional Turki pada 2 Juni meminta masyarakat internasional untuk memenuhi tanggung jawabnya dalam menemukan solusi yang adil dan permanen untuk masalah Palestina. Dalam pertemuan lima jam yang dipimpin oleh Presiden Recep Tayyip Erdoğan di komplek kepresidenan di ibu kota Ankara, pejabat senior Turki membahas kebijakan...
Palestina

Ormas Serbia galang bantuan kemanusiaan untuk Gaza

TURKINESIA.NET - BELGRADE. Penduduk di wilayah Sandzak Serbia telah meluncurkan kampanye bantuan untuk warga Palestina yang terkena dampak serangan Israel. Serangan Israel baru-baru ini telah menewaskan hampir 300 orang, melukai banyak lainnya serta meninggalkan jejak kehancuran. Kampanye Sandzak untuk Palestina telah diluncurkan oleh Svetionik, sebuah organisasi kemanusiaan, bersama dengan kelompok...
Palestina

Puluhan pemukim Israel kembali serbu komplek Masjid Al-Aqsa

TURKINESIA.NET - YERUSALEM. Puluhan pemukim Israel pada hari Rabu menyerbu kompleks Masjid Al-Aqsa di Yerusalem Timur yang diduduki, menurut sebuah agensi Palestina. Departemen Wakaf Islam di Yerusalem mengatakan dalam sebuah pernyataan singkat bahwa 61 pemukim menyerbu kompleks Masjid Al-Aqsa di bawah pengawalan polisi Israel. Diperkirakan, akan ada lebih banyak pemukim  yang...
1 2 3 4
Page 1 of 4
error: Content is protected !!