Tuesday, March 19, 2024

Humanitarian

Berjasa pada korban gempa Turki, kapten kapal MSC Aurelia terima penghargaan
Humanitarian

Berjasa pada korban gempa Turki, kapten kapal MSC Aurelia terima penghargaan

Setelah dua gempa bumi dahsyat di Turki tenggara menyebabkan kerusakan yang meluas dan menyebabkan jutaan orang membutuhkan tempat berlindung sementara, banyak korban gempa Turki mencari perlindungan di kereta api dan kapal laut, selain tenda dan kota kontainer yang disediakan oleh pemerintah dan organisasi nonpemerintah (LSM). Salah satu contoh akomodasi adalah...
kamp pengungsi Suriah
Humanitarian

Erdogan: Lebih dari 530.000 pengungsi Suriah sukarela kembali ke zona aman

Türkiye telah memastikan kembalinya sekitar 530.000 pengungsi Suriah secara sukarela ke zona aman di Suriah, kata Presiden Recep Tayyip Erdogan pada hari Jumat. "Kami telah memastikan pengembalian sukarela sekitar 530.000 orang ke zona aman yang kami buat di Suriah," kata Erdogan di sebuah acara di ibu kota Ankara. Lebih dari...
Humanitarian

Pakistan berterima kasih atas bantuan kemanusiaan Turki

ANKARA/KARACHI - Pakistan berterima kasih atas bantuan kemanusiaan Turki yang telah diberikan kepada orang-orang yang terdampak banjir di seluruh wilayah Pakistan, Minggu. Dalam sebuah percakapan via telepon, Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan dan Perdana Menteri Shehbaz Sharif membahas perkembangan terbaru tentang musibah banjir dan bantuan Turki untuk para korban, kata...
bantuan kemanusiaan untuk korban banjir Pakistan
Humanitarian

Turki kirim 4 pesawat penuh bantuan kemanusiaan untuk korban banjir Pakistan

ANKARA - Turki  telah mengirim empat pesawat yang penuh dengan bantuan kemanusiaan untuk korban banjir Pakistan, kata otoritas manajemen bencana Turki, Senin. Sebuah kereta yang membawa tenda dan makanan juga akan berangkat ke negara Asia Selatan itu dari ibu kota Ankara pada Selasa pagi, tambah Kepresidenan Manajemen Bencana dan Darurat. Hujan...
Bantuan kemanusiaan Turki
Humanitarian

Turki diakui sebagai negara paling dermawan

ANKARA - Selama bertahun-tahun, Turki diakui sebagai negara paling dermawan. Dalam upayanya untuk membantu orang-orang di seluruh dunia, negara ini – selama empat tahun berturut-turut – mengucurkan bagian pendapatan yang lebih besar daripada negara lain di mana pun. Dari bencana alam hingga konflik dan krisis buatan manusia, Turki dan jaringan...
Bantuan kemanusiaan Turki untuk Lebanon
Humanitarian

Berton-ton bantuan kemanusiaan Turki untuk Lebanon tiba

TURKINESIA.NET, ANKARA - Bantuan kemanusiaan Turki untuk Lebanon yang sedang berjuang menghadapi krisis ekonomi kembali tiba. Pejabat Turki dan Lebanon berkumpul di gudang medis di Universitas Lebanon saat peralatan dan obat-obatan diserahkan kepada pihak berwenang Lebanon dalam sebuah upacara. Upacara tersebut dihadiri oleh Menteri Kesehatan Lebanon Firass Abiad, Duta Besar...
Lembaga Kemanusiaan Turki
Humanitarian

Kekeringan parah di Somalia, lembaga kemanusiaan Turki mengulurkan bantuan

TURKINESIA.NET, MOGADISHU - Lembaga kemanusiaan Turki berusaha untuk mengurangi dampak kekeringan parah di Somalia dengan dengan mendistribusikan bantuan makanan. Bulan Sabit Merah Turki (Kızılay) telah mengulurkan tangan membantu di beberapa bagian Somalia yang dilanda kekeringan parah. “Kami menyediakan 3.195 makanan panas setiap hari dari dapur umum kami di Mogadishu, yang...
Humanitarian

Turki ambil tanggung jawab menauingi anak yatim Ukraina

TURKINESIA.NET - ANKARA. Konflik Ukraina yang sedang berlangsung paling menghancurkan bagi komunitas rentan, yaitu orang tua dan anak-anak. Panti asuhan yang berada di tengah kekerasan, bagi anak yatim, itu berarti kehilangan satu-satunya rumah mereka. Turki telah memelopori upaya di wilayahnya untuk mengevakuasi dan melindungi anak-anak tersebut. Sejak konflik meletus, 988...
EropaHumanitarian

UNHCR: Lebih dari 68.000 orang Ukraina berlindung di Turki

TURKINESIAKONYA. Saat perang Rusia-Ukraina masih berlanjut, lebih dari 68.000 warga Ukraina telah melarikan diri ke Turki, kata seorang pejabat badan pengungsi PBB pada Rabu. Berbicara kepada Anadolu Agency setelah insiden baru-baru ini di provinsi Konya, perwakilan UNHCR di Turki Philippe Leclerc mengatakan badan tersebut berurusan dengan "jumlah pengungsi yang terus...
1 2 3 24
Page 1 of 24
error: Content is protected !!