Friday, July 26, 2024

Budaya

Istanbul larang Shisha
Budaya

Istanbul larang shisha di ruang publik

Dalam pengumuman terbaru, Kegubernuran Istanbul telah mengeluarkan larangan sementara untuk merokok shisha di ruang publik di seluruh kota. Langkah ini dilakukan sebagai tindakan pencegahan untuk mengurangi risiko kebakaran hutan dan potensi bahaya lainnya. Gubernur Davüt Gul melalui akun media sosialnya untuk menyampaikan peraturan baru tersebut. "Merokok shisha akan dilarang keras...
Masjid Ramah Anak di Turki
Budaya

Masjid ramah anak di Turki semakin populer

Sebelumnya, masjid ramah anak di Turki tidak begitu popular. Dulu banyak masjid yang menyediakan tempat jemaah yang sempit dan terisolasi bagi perempuan dan tidak ada tempat khusus bagi anak-anak. Hal ini karena laki-laki lebih banyak menggunakan masjid dan mendapat prioritas, sedangkan kebutuhan perempuan dan anak-anak terabaikan. Tetapi generasi muda berpikir...
Populasi Turki
Budaya

Populasi Turki 1,1% dari populasi global

Populasi Turki berada di posisi ke-18 di antara 194 negara dengan penduduknya melebihi 85 juta, terhitung 1,1% dari populasi global. Saat ini populasi dunia melonjak menjadi sekitar 8 miliar pada tahun 2022. Untuk mengantisipasi Hari Populasi Dunia yang diperingati setiap tahun pada 11 Juli, Institut Statistik Turki (TurkStat) merilis data...
Studio film sejarah Turki tarik minat pengunjung mancanegara
Budaya

Studio film sejarah Turki tarik minat pengunjung mancanegara

Studio Film Sejaarah Turki Bozdag, yang dinobatkan sebagai set film terbesar ketiga di dunia dan terbesar di Eropa, telah membuka pintu untuk para pengunjung lokal dan mancanegara yang kagum dengan sejarah Turki kuno, khususnya era Kekaisaran Ottoman. Bangunan-bangunan menyerupai situs asli yang dibangun untuk pengambilan gambar film serial terkenal dari...
Budaya

Bursa jadi Ibu Kota Kebudayaan Dunia Turki 2022

BURSA. Provinsi Bursa di barat laut Turki, salah satu bekas ibu kota Kesultanan Utsmaniyah, pada hari Kamis terpilih sebagai Ibu kota Kebudayaan Dunia Turki 2022. Keputusan itu diambil dalam pertemuan ke-38 Organisasi Internasional Kebudayaan Turki (TURKSOY), yang diadakan di provinsi Khiva, Uzbekistan. Bursa adalah tempat bagi masjid bersejarah, madrasah, makam,...
Budaya

Kenang kematian Ertugrul, Turki adakan acara selama dua hari

BILECIK. Acara dua hari untuk menandai peringatan kematian Ertuğrul Ghazi dan merayakan budaya nomaden Turki dimulai di Turki barat pada hari Jumat. Acara ini menghormati warisan kepala suku abad ke-13 yang hidupnya banyak menarik perhatian berkat serial TV populer Turki “Resurrection: Ertuğrul.” Sedikit yang diketahui tentang kehidupan tokoh ikonik yang...
Budaya

Episode pertama “Dirilis Ertugrul” capai 100 juta lebih penayangan di Pakistan

TURKINESIA.NET - ISLAMABAD. Episode pertama dari serial sejarah Turki "Dirilis Ertugrul" mencapai 100 juta lebih penonton di saluran TV Pakistan di YouTube. Setelah dialihbahasakan ke dalam bahasa Urdu, serial ini mulai disiarkan di saluran televisi Pakistan PTV pada 25 April 2020, Jumlah subscriber saluran YouTube "TRT Ertugrul by PTV" telah...
Budaya

Serial Turki kini paling digemari warga Kolombia

TURKINESIA.NET - BOGOTA. Film Turki semakin digemari di seluruh dunia karena kualitas produksinya. Meskipun serial Turki telah disiarkan di lebih dari 150 negara, Spanyol, Rusia, dan Pakistan selama ini menempati peringkat teratas dari jumlah penggemar. Baru-baru ini, serial Turki  juga menjadi acara yang paling banyak ditonton di Kolombia. Data itu...
Budaya

Istanbul sediakan 670 ton makanan untuk kucing & anjing jalanan selama 17 hari lockdown

TURKINESIA.NET - ISTANBUL. Gubernur wilayah Istanbul Turki pada hari Jumat mengungkapkan bahwa kucing dan anjing di jalan-jalan Istanbul akan mendapat ruang perhatian dan perawatan selama masa lockdown sebagai bagian dari upaya mencegah penyebaran Covid-19. Ali Yerlikaya mengatakan dalam cuitannya di Twitter bahwa "otoritas terkait di Istanbul tidak melupakan 'teman-teman baik kita'...
Erdogan
BudayaEropa

Dianggap promosikan LGBT, Turki keluar dari Perjanjian Internasional untuk Lindungi Perempuan dari Kekerasan

TURKINESIA.NET – ANKARA. Turki menarik diri dari perjanjian Eropa tentang pencegahan dan pemberantasan kekerasan terhadap perempuan dan kekerasan dalam rumah tangga, menurut Lembaran Negara resmi negara ini Sabtu pagi (20/3/2021). Lembaran Resmi Negara Turki menerbitkan keputusan yang ditandatangani oleh Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan, yang mengonfirmasi penarikan Turki dari perjanjian...
1 2
Page 1 of 2